Rekor Sempurna di Kandang
Suporter Tetap Elu-elukan Timnas
Kamis, 30 Desember 2010 – 06:40 WIB

Suporter dan para pendukung Timnas Indonesia yang sudah memadati kawasan Gelora Bung Karno sejak sore hari menjelang partai final Leg 2 antara Indonesia melawan Malaysia, Rabu 29 Desember 2010 Foto: Adrianto/Indopos
Pengalaman itu berbeda saat Riedl menjadi pelatih timnas Vietnam. Dia merasa dukungan masyarakat Indonesia terhadap timnas luar biasa. "Di Vietnam tidak seperti ini. Saya tidak pernah melihat sebelumnya suporter seperti di sini dan saya bangga," ungkapnya.
Dengan hasil tersebut, Merah Putih harus merelakan mahkota juara Piala AFF 2010 dibawa pulang oleh tim berjuluk Harimau Malaya itu. Sekaligus menjadi gelar pertama bagi tim negeri jiran tersebut. Indonesia harus puas sebagai runner-up yang melengkapi prestasi spesialis finalis dalam even yang dulu bernama Piala Tiger itu. Betapa tidak, ini adalah kali keempat Indonesia gagal juara setelah berhasil menembus babak final Piala AFF sejak 1996. Kegagalan sebelumnya terjadi pada Piala AFF edisi 2000, 2002, dan 2004. (ali/wan/c5/iro)
JAKARTA - Terima kasih timnas, terima kasih suporter. Indonesia memang gagal merebut gelar juara Piala AFF 2010 setelah hanya menang 2-1 dalam laga
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?