Rekor Vettel Juarai Formula-1
Senin, 15 November 2010 – 10:40 WIB
Baca Juga:
Dengan situasi akhir seperti itu, Vettel pun dinobatkan menjadi juara dunia musim 2010 dengan poin akhir 256. Alonso menjadi runner-up musim ini dengan poin 252 sementara Webber mengoleksi 242 poin.
Vettel dan Red Bull pantas berterima kasih pada pembalap Renault Vitaly Petrov. Pembalap Rusia itu berperan besar menghambat laju Alonso hingga tak mampu memperbaiki posisi setelah masuk pit di lap ke-16. Kesulitan tersebut membuat Alonso kehilangan kesempatan untuk mendekatkan jarak dengan para pembalap terdepan.
Kemenangan tersebut bukan hanya menjadikan Vettel sebagai pembalap termuda F1 yang mampu menjadi juara dunia, tapi sekaligus menjadi jawaban atas prediksi yang dulu menyebutnya sebagai juara dunia masa depan. Mulai berkarir di F1 pada tahun 2006, kiprah Vettel sudah menunjukkan peningkatan besar beberapa musim terakhir. Dia menggebrak khususnya saat jadi runner-up musim lalu,
ABU DHABI - Drama seru persaingan perebutan gelar juara dunia Formula 1 2010 berakhir di seri terakhir. Sejarah dan rekor mengiringi akhir perseteruan
BERITA TERKAIT
- Mengintip Peluang Jonatan Christie dan Sabar/Reza Juara China Masters 2024
- Hasil Laga Manchester City Vs Tottenham Hotspur Bikin Gempar
- China Masters 2024: Head to Head Jonatan Christie vs Anders Antonsen, Jojo di Atas Angin
- Jadwal Final China Masters 2024: 2 Delegasi Merah Putih Berjuang, Kans Jojo Juara
- China Masters 2024: Jonatan Christie Berkali-kali Memukul Nomor 1 Dunia
- Klasemen Liga 1 Setelah Dewa United Vs Bali United Hanya Diwarnai Satu Gol