Rekrutmen CPNS dan PPPK Bikin Honorer Terdepak, Eko: Mana Tanggung Jawab Pemerintah
Senin, 08 Februari 2021 – 12:30 WIB

Korwil PHK2I Jatim Eko Mardiono protes kebijakan PPPK yang bikin guru honorer K2 dan honorer nonkategori terdepak. Foto dokumentasi pribadi for JPNN
Selamatkan dulu honorer K2 maupun nonkategori yang sudah lama mengabdi dengan memberikan afirmasi sehingga mereka mendapatkan peningkatan status.
"Jangan habis manis sepah dibuang. Ketika kami muda dan kuat tenaga kami dipakai dengan gaji rendah. Giliran sudah tua dan melemah, kami didepak oleh yang muda dan fresh," pungkas Eko.(esy/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Korwil PHK2I Jatim Eko Mardiono mengkritik kebijakan rekrutmen CPNS dan PPPK tanpa mempertimbangkan kedudukan guru honorer.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Kabar Baik soal Penempatan Guru PPPK di Jateng, Semoga Relokasi Disetujui
- Banyak Aduan Penempatan PPPK Guru di Jateng, Ini Solusinya
- Soal Lokasi Penempatan, Calon Guru PPPK 2024 Enggak Usah Khawatir
- Banyak Guru PPPK Belum Terima Tunjangan, Dirjen Nunuk Angkat Suara
- Surat Kemendagri & KepmenPAN-RB Jadi Senjata Honorer R2/R3 Diangkat PPPK Paruh Waktu, Faktanya?
- Demi Pemerataan Tenaga Pengajar, Pemprov Bengkulu Menyiapkan Skema Relokasi Guru PPPK