Reksadana Pasar Uang Masih Prospektif

Reksadana Pasar Uang Masih Prospektif
Reksadana Pasar Uang Masih Prospektif
Mandiri Investasi mengelolal Dana Kelolaan sebesar Rp 7,6 triliun per 2 Maret 2009. Pihaknya  terus mengupayakan memenuhi keragaman kebutuhan investor dengan meluncurkan produk reksa dana yang baru dan inovatif ke investor.

     

Mandiri Investasi memiliki pengalaman dalam pengelolaan portofolio investasi nasabah sejak tahun 1993. Sejak bulan Desember 2004, Mandiri Investasi merupakan badan hukum yang terwujud sebagai hasil pemisahan (spin-off) kegiatan PT Mandiri Sekuritas yang juga merupakan anak perusahaan Bank Mandiri. (iw)

JAKARTA - Instrumen investasi berbasi pasar uang masih menjadi pilihan investor yang ingin menanamkan modalnya. Fluktuasi nilai tukar yang terjadi


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News