Rektor: ITB Tidak Akan Meninggalkan Rudi
Sabtu, 17 Agustus 2013 – 10:10 WIB

Rektor: ITB Tidak Akan Meninggalkan Rudi
Ditanya kemungkinan Rudi akan kembali menjadi guru besar di ITB jika nanti divonis bebas, Akhmaloka mengatakan hal itu bisa saja terjadi. Hal tersebut sangat mungkin terjadi jika setelah divonis bebas, Rudi dikembalikan lagi ke ITB. "Tapi kalau dia ditempatkan di tempat lain dan bukan di perguruan tinggi, dia tidak bisa menjadi guru besar. Aturannya seperti itu," imbuh dia.
Jika Rudi divonis penjara hingga waktu tertentu, lanjut Akhmaloka, status PNS-nya pun bisa harus ditanggalkan. "Semua itu ada prosedurnya. Ada aturannya. Karena statusnya PNS, pemerintah yang bisa menentukan," tambah Akhmaloka. (mg14)
BANDUNG - Rektor Institut Teknologi Bandung (ITB) Prof Akhmaloka kembali menegaskan Kepala SKK Migas yang beberapa waktu lalu ditangkap KPK Rudi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bahas Transmigrasi Patriot, Wamen Viva Yoga Dorong Mahasiswa Punya Jiwa Kewirausahaan
- 20 Pelaku Tawuran di Jalan Otista Raya Jaktim Ditangkap Polisi
- Ada Ancaman Pembunuhan terhadap Dedi Mulyadi, Ini Respons Polisi
- Wujudkan Visi Prabowo, Bupati Lahat Siapkan Generasi Emas Lewat Pengembangan SDM Unggul
- Riset Terbaru, Vape Efektif Bantu Perokok Beralih dari Kebiasaan Merokok
- Di Webinar NARBO, Perum Jasa Tirta II Tegaskan Peran Strategis di Tingkat Asia