Rektor Unika Atma Jaya Sebut Nilai dalam Pancasila Sudah Sangat Jelas

"Ini yang perlu dilihat apakah manfaat atau risikonya yang lebih banyak, hal ini yang perlu dipahami lebih lanjut," kata ekonom nasional tersebut.
Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki dalam paparannya mengatakan semangat serta nilai Pancasila terwujud dalam ekonomi Pancasila yang terlihat secara jelas dalam situasi krisis di saat pandemi.
Jiwa gotong royong, saling membantu, dan juga kekeluargaan.
Pemerintah dan semua komponen bangsa, termasuk UMKM sama-sama berpartisipasi menjaga ekonomi nasional.
"Peran UMKM bisa dibilang menonjol di masa-masa sulit,” kata Teten.
Dalam seminar Pancasila yang dihadiri sekitar 200 mahasiwa tersebut, Teten Masduki memberikan wawasan mengenai tantangan dalam situasi dunia menghadapi jurang resesi dan dilanda kegelapan pada 2023.'
Nilai-nilai Pancasila sejatinya bisa diterapkan oleh semua pihak untuk bisa saling bergotong-royong agar bisa bangkit bersama melewati masa-masa sulit.
Aktor dan presenter Christian Sugiono mengungkapkan generasi muda khususnya mahasiswa perlu untuk terus mengekspos diri di garda terdepan dalam mempelajari teknologi.
Rektor Unika Atma Jaya Dr. Agustinus Prasetyantoko mengatakan ada nilai dalam Pancasila yang sangat jelas
- Bantu Nelayan, HNSI Dorong Pemerintah Pakai Teknologi Alternatif
- PKSS Perkenalkan Contact Center 1500399 untuk Tingkatkan Kualitas Layanan Bisnis
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Dapat Sambutan Positif, Ramadan Rhapsody 2025 Raup Omzet Fantastis