Rektor UNUGIRI Nilai Wahono Punya Rekam Jejak Baik dan Bisa Menang di Pilbup Bojonegoro
Sabtu, 05 Oktober 2024 – 20:30 WIB

Calon Bupati Bojonegoro nomor urut 2 Setyo Wahono. Foto: Source for JPNN.com
Menurut dia, saat ini merupakan kesempatan emas untuk melanjutkan pengabdian yang lebih tinggi lagi ke masyarakat Bojonegoro.
Dia berharap dengan kepemimpinan Wahono yang apabila kelak terpilih sebagai bupati, Bojonegoro dapat mencapai potensi maksimalnya.
Sebab, ujar dia, program-program yang disiapkan Wahono sangat strategis, terutama bagi dunia pendidikan di Bojonegoro.
"Saya berharap ketika beliau terpilih sebagai bupati bisa serius dalam memimpin, karena ini kesempatan yang baik untuk beliau," pungkas Jauharul. (*/boy/jpnn)
Calon Bupati Bojonegoro nomor urut 2 Setyo Wahono dinilai sebagai sosok yang punya rekam jejak baik dan merakyat.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Menjelang PSU, Calon Bupati Parimo Nizar Rahmatu Dilaporkan ke Bawaslu
- Pantau Langsung PSU Pilkada Siak, Irjen Herry: Kami Kawal Keamanan hingga Tuntas
- Wamendagri Ribka Tegaskan Kabupaten Magetan Siap Laksanakan PSU
- Mendagri Tito Ungkap Total Anggaran PSU Pilkada 2024 Rp 719 Miliar
- Spei Yan dan Arnold Dilantik, Pilkada Pegunungan Bintang Disebut Tanpa Pelanggaran
- Rektor Baru Dilantik, Bawa Harapan Besar Bagi Universitas Kristen Maranatha