Rel Ganda Selesai Akhir Tahun
Sabtu, 19 Januari 2013 – 15:01 WIB
JAKARTA - Pemerintah optimistis pembangunan rel ganda lintas utara yang menghubungkan Jakarta-Surabaya bisa rampung dan beroperasi akhir tahun ini. Dengan begitu, pemerintah bisa memangkas biaya perawatan jalan Pantura yang mencapai Rp 1,2 triliun per tahun. Nantinya, bila jalur ganda lintas uatara tersebut selesai maka bisa mengurangi beban jalur Pantura yang sudah sangat padat. "Angkutan kontainer dan kargo juga bisa tersalurkan dengan cepat menggunakan kereta api," lanjutnya.
Menteri Perhubungan EE Mangindaan mengungkapkan, konektivitas mutlak harus dilakukan untuk menghubungkan seluruh wilayah di Tanah Air, tanpa mengabaikan keselamatan dan keamanan semua moda transportasi, termasuk kereta api. "Pembangunan rel ganda itu dilakukan agar jalur lintas utara tidak terlalu menumpuk," ujarnya, Sabtu (19/1).
Baca Juga:
Sebab, selama ini jalur utara yang diandalkan untuk angkutan penumpang dan barang ke seluruh wilayah Jawa, Sumatera dan Bali.
Baca Juga:
JAKARTA - Pemerintah optimistis pembangunan rel ganda lintas utara yang menghubungkan Jakarta-Surabaya bisa rampung dan beroperasi akhir tahun ini.
BERITA TERKAIT
- PPN Jadi 12 Persen Tahun Depan, Begini Imbasnya ke Masyarakat
- Perkebunan Nusantara & Rumah Sawit Indonesia Berkolaborasi Wujudkan Astacita
- Pastikan Kenyamanan Penumpang saat Liburan Nataru, Kapal PELNI Jalani Uji Petik
- TTArtisan Meluncurkan 3 Lensa untuk Kamera Mirrorless, Harga Mulai Rp 2 Jutaan
- Electricity Connect 2024 Siap Jadi Sarana Solusi Inovatif untuk Tantangan Transisi Energi Bersih
- Hunian ini Tawarkan Ruang Hijau yang Asri