Relawan Dirikan Posko di Pariaman
MPI, ACT, Kabisat dan Oxfam Bangun Posko Bersama
Kamis, 01 Oktober 2009 – 09:19 WIB

Relawan Dirikan Posko di Pariaman
Selain mendirikan Posko, beber Efri, para relawan juga memberikan pelayanan berupa makanan instan seperti mie instan, ikan kaleng serta sejumlah kebutuhan pokok yang sangat mendesak. "Beberapa relawan juga memiliki keahlian dalam bidang para medis, untuk pertolongan sementara kecelakaan pascagempa," tambahnya.
Baca Juga:
Efri meyakini bahwa korban tewas dan luka parah sangat besar. Karena itu, dia berharap seluruh komponen bangsa bisa bahu-membahu memberikan pertolongan. "Kami juga menggalang bantuan yang akan kami salurkan langsung ke lokasi bencana dalam tanggap darurat ini. Silakan menghubungi kami di www.mpi.or.id, bantuan kami salurkan secepatnya sesuai kebutuhan para korban bencana," pungkasnya.(fuz/JPNN)
PARIAMAN- Sejumlah lembaga sosial melakukan aksi tanggap darurat di kawasan pusat terjadinya gempa berkekuatan 7,6 SR di Pariaman, Sumatera Barat.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ajudan Kapolri Ancam Tempeleng Satu per Satu Kepala Jurnalis
- Waka MPR Dukung Keterlibatan Aktif Penyandang Disabilitas dalam Pembangunan Ditingkatkan
- Minimalkan Antrean di Stasiun Gambir, PT KAI Sediakan Layanan Daftar Face Recognition
- Uskup Emeritus Mgr Petrus Turang Wafat, Senator Paul Liyanto: Sosok Bapak Bagi Semua Umat Lintas Agama
- Ajudan Kapolri Pukul Kepala Pewarta Foto di Semarang, Lalu Keluarkan Ancaman Begini
- Dukung Swasembada Pangan, Pemkab Mukomuko Merehabilitasi 110 Jaringan Irigasi