Relawan Mas Bowo Karawang Gelar Senam Sehat dan Berbagi Sembako
Minggu, 14 Januari 2024 – 20:52 WIB

Relawan Mas Bowo bersama masyarakat saat menggelar sosialisasi di Karawang, Jawa Barat. Foto: supplied
Sukarelawan yang terlibat pembagian sembako, Fitri merasa senang terlibat dalam aksi sosial Relawan Mas Bowo.
"Melihat senyuman dan rasa syukur dari warga yang menerima sembako membuat saya yakin bahwa kegiatan ini memberikan dampak positif langsung kepada masyarakat. Mas Bowo patut diapresiasi atas kepeduliannya," tuturnya.(fat/jpnn.com)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Relawan Mas Bowo di Karawang menggelar senam sehat dan membangikan bantan sembako kepada masyarakat yang mebutuhkan.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Didit Hediprasetyo Jadi Kekuatan Tak Terduga Milik Prabowo
- Trump Terapkan Bea Masuk Tinggi ke Produk RI, Misbakhun Punya Saran untuk Pemerintah & BI
- HNW Usulkan ke Prabowo Terbitkan Keppres yang Tetapkan 3 April sebagai Hari NKRI
- Surya Paloh: Kenapa Kami Tidak Ada di Kabinet Rezim Prabowo?
- Ini Pesan Megawati untuk Prabowo Lewat Didit
- Megawati Soekarnoputri Titip Salam ke Prabowo Lewat Didit