Relawan Mas Bowo Menggelar Aksi Sosial di 3 Provinsi Ini

Sementara itu, perwakilan dari DPD Jawa Barat Jaenudin berharap aksi sosial itu memberikan manfaat bagi masyarakat. "Semoga semangat berbagi dan peduli terhadap sesama terus terjaga," kata Jaenudin.
Rangkaian kegiatan di Tambun Bekasi ditutup dengan konvoi oleh driver ojek online dengan tujuan untuk meningkatkan rasa solidaritas antarsesama.
Sukarelawan Prabowo Subianto di Riau juga mengadakan acara senam sehat serta pembagian sembako untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari masyarakat setempat.
"Kami sungguh bahagia menerima bantuan sembako ini. Saya akan memilih Pak Prabowo nanti di Pemilu 2024," ujar Dika, warga penerima bantuan.
Selain itu, di Riau juga digelar turnamen futsal dan voli di tiga lokasi dan diikuti warga dari beragam usia.(fat/jpnn)
Tim Relawan Mas Bowo, pendukung Prabowo Subianto terus bergerak dengan menggelar berbagai kegiatan di daerah, seperti Jambi, Jabar, Riau.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
- Kejagung Lagi Digdaya, Potensial Dijadikan Musuh Bersama
- Irjen Herry Heryawan Jadi Kapolda Riau, Berikut Profil Lengkapnya
- Bakal Salat IdulFitri di Jakarta, Wapres Gibran: yang Penting Sungkem ke Presiden Dulu
- Harmoni Ramadan, Kebersamaan TNI-Polri di Halaman Mapolda Riau
- IHSG Terbaik di Asia Seusai Prabowo Umumkan THR
- Bawa Narkoba Senilai Rp 15,1 Miliar, Kurir Ditangkap Seusai Ambil Tas Ransel di Terminal Pekanbaru