Rem Pengangguran, Perbaikan BLK jadi Prioritas
Jumat, 18 Mei 2012 – 20:32 WIB

Rem Pengangguran, Perbaikan BLK jadi Prioritas
Dikatakan, dalam upaya penciptaan lapangan kerja dan penanggulangan pengangguran dengan peningkatan kualitas sumber daya manusia (SDM) , pemerintah menggenjot pelatihan di BLK yang tersebar di seluruh Indonesia.
Baca Juga:
Namun diakui, 252 BLK unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) yang dikelola Pemda Provinsi , kabupaten/kota di seluruh Indonesia sebagian besar kondisi infrastruktur dan fasilitasnya masih perlu perbaikan dan pembenahan.
“Untuk mengatasi masalah tersebut pada tahun 2012 ini Kemenakertrans sudah memprioritaskan revitalisasi terhadap 22 BLK tingkat provinsi di seluruh Indonesia agar kondisinya meningkat dan layak. Setelah itu, baru membenani secara bertahap BLK-BLK yang lainnya,” tuturnya. (cha/jpnn)
JAKARTA - Tingginya angka pengangguran di Indonesia yang masih dalam usia produktif disinyalir akibat dari sistem pendidikan di Indonesia yang salah.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Terima Kunjungan Wakil PM Malaysia, Prabowo: Ini Kawan Dari Masa Muda
- Pesan Kepala BKN ke Petugas CAT Tes PPPK Tahap 2: Jaga Integritas dan Muruah Institusi
- Prabowo Segera Cek Dugaan Penggelapan Anggaran MBG
- Sany Memperkenalkan Solusi Pemadam Kebakaran untuk Kota Padat
- Bank DKI Ajak Publik Tunggu Hasil Forensik Digital Bareskrim Polri
- 3 Hakim Kasus Suap Pembebasan Ronald Tannur Dituntut Penjara Sebegini