Renaldi Akhirnya Ditangkap Polisi, Begini Penampakannya

"Kami melakukan pengembangan dan pencarian terhadap pelaku Aswanda. Namun, pada saat tim melakukan penggeledahan di rumahnya, terduga pelaku tidak berada di tempat," tambahnya.
Kompol Dharma Negara mengungkap modus pelaku yakni membuat akun Instagram atas nama Perusahaan Pamapersada.
Pelaku kemudian menyebar informasi terkait lowongan penerimaan kerja.
Para pelaku pun membuat daftar peserta undangan untuk menghadiri tes penerimaan palsu.
"Ada beberapa korban yang merasa dirugikan dan melapor kejadian tersebut di Polda Metro Jaya," ucapnya.
Saat diperiksa polisi, Renaldi mengakui perbuatannya tersebut.
"Ini pelaku membenarkan bahwa dirinya telah terlibat dalam tindak pidana manipulasi data dan penipuan melalui media elektronik," beber Kompol Dharma Negara. (mcr29/jpnn)
Pria bernama Renaldi dibekuk tim Resmob Polda Sulawesi Selatan gara-gara berbuat terlarang.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : M. Srahlin Rifaid
- Polda Jabar Tangkap Eks Komisaris PT NNI yang Sunat Takaran MinyaKita
- Antisipasi Kejahatan, Polisi Siaga di Pasar Bedug Muara Beliti
- IASC OJK Selamatkan Rp 128,4 Miliar Dana Masyarakat Korban Penipuan
- Anggota DPRD Batanghari Inisial I Terlibat Penipuan, Waduh
- Buronan Kasus Penipuan Bermodus Janjikan Proyek Bendungan Ditangkap di Jakarta Selatan
- Ramai Kasus Developer Bodong, BTN Berikan Tip Agar Pembeli Tak Tertipu