Renang Indah Waspadai Minimnya Atlet
Selasa, 19 April 2011 – 20:19 WIB

Renang Indah Waspadai Minimnya Atlet
JAKARTA - Skuad tim renang indah Indonesia proyeksi SEA Games 2011 November mendatang berjumlah minim. Karena itu, mereka harus pintar-pintar menjaga kondisi karena jika cedera bakal kesulitan mengatur kondisi tim.
Pelatih renang indah Ragil Sugirestu Handayani mengaku bahwa selama latihan timnya tidak bisa terlalu dipaksakan. Itu karena dia menjaga agar jumlah skuad tetap bisa sempurna.
Baca Juga:
"Cabor lain saat ini rata-rata anggota pelatnasnya masih dalam kuota 150 persen, Namun, kami saat ini sudah 100 persen. Ini yang membuat kami benar-benar harus waspada dengan latihan kami," ujarnya.
Ya, saat ini anggota cabor khusus kaum hawa tersebut sudah mengerucutkan atletnya menjadi 12 perenang dari sebelumnya 18 perenang. Untuk itu, program latihan yang dilakukan oleh pelatih 32 tahun tersebut akan dinaikkan secara bertahap.
JAKARTA - Skuad tim renang indah Indonesia proyeksi SEA Games 2011 November mendatang berjumlah minim. Karena itu, mereka harus pintar-pintar menjaga
BERITA TERKAIT
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?