Rencana Proyek MRT di Jakarta, Serius Nggak sih?
Rabu, 23 Maret 2011 – 06:26 WIB
"Tidak ada yang ditunda. Misalnya, apakah itu yang terkait dengan geotermal, MRT, proyek transportasi, semua berjalan. Tidak ada yang ditunda sampai sejauh ini," tuturnya.
Namun, hal yang berbeda diungkapkan Deputi Bidang Sarana dan Prasarana Kementerian PPN/Bappenas Dedy S. Priatna. Dia memperkirakaan bencana di Jepang akan memengaruhi beberapa proyek kerja sama dengan negara lain. Sangat mungkin proyek-proyek yang mendapat bantuan dari Jepang molor dari jadwal semula.
Sebab, Negeri Sakura itu pasti akan lebih fokus melakukan pemulihan pascabencana tsunami. "Sangat mungkin banyak yang molor," ujarnya.
Jika (proyek MRT) hanya molor, mungkin masih lumayan. Bagaimana jika proyek itu batal diwujudkan atau tidak jelas kapan diwujudkan?
JAKARTA – Rencana pembangunan mass rapid transit (MRT) di Jakarta yang digagas sejak 2005 hingga kini belum menunjukkan tanda-tanda signifikan
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS