Rendang Padang Disiapkan Masuk Gedung Putih
Minggu, 21 April 2013 – 15:49 WIB

Rendang Padang Disiapkan Masuk Gedung Putih
JAKARTA - Rendang Padang sudah menjadi salah satu makanan khas Minangkabau dan jadi ikon nasional dalam khazanah kulinar nusantara. Obsesi ke depan, rendang disiapkan untuk bisa memasuki Gedung Putih di Amerika Serikat. "Dikenal sebagai makanan khas Minang dan diperhitungkan sebagai makanan nasional dalam peta kuliner belum cukup. Seluruh pendukung masakan Padang saya ajak untuk menyiapkan rendang memasuki Gedung Putih dan dinikmati oleh keluarga Barack Obama," kata Yusman Yusbar.
Hal tersebut dikatakan Kepala UPTD Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sumbar, Yusman Yusbar, saat membuka Festival Masakan Khas Daerah 2013, di Anjungan Taman Mini Indonesia Indah (TMII), Jakarta, Minggu (21/4).
Festival masakan daerah diikuti oleh 23 peserta yang menampilkan tiga macam makanan pokok daerah seperti rendang, asampadeh dan gulai kepala ikan yang datang dari Jabodetabek.
Baca Juga:
JAKARTA - Rendang Padang sudah menjadi salah satu makanan khas Minangkabau dan jadi ikon nasional dalam khazanah kulinar nusantara. Obsesi ke depan,
BERITA TERKAIT
- Soal Polemik Soeharto Pahlawan, Ketum Muhammadiyah Singgung Bung Karno hingga Buya Hamka
- Mantan Komisioner KPK Duga Ada Aktor Lain di Balik Mafia Peradilan Suap Rp 60 Miliar
- Museum of Toys dan RMHC Galang Dana Pembangunan Rumah Singgah Anak Berpenyakit Kronis
- Setelah Heboh Pengadil Terjerat Kasus Suap, MA Rombak Posisi 199 Hakim
- Soal Tuduhan Ijazah Palsu Kepada Jokowi, Pengamat: Kegagalan Memaknai Demokrasi dan Cara Beroposisi yang Sehat
- Banjir di Barito Utara Meluas, 60 Ribu Warga Terdampak