Rental Mobil Banjir Pesanan
Kamis, 18 Juli 2013 – 06:19 WIB

Rental Mobil Banjir Pesanan
Senada dengan Joki, Agustian yang pengelola Bulray Travel Jalan Juanda Medan mengatakan, ia sudah kebanjiran permintaan rental sejak memasuki bulan Ramadan. Di bulan puasa permintaan sewa mobil ditempatnya meningkat hingga 70 persen.
Apalagi memasuki pekan kedua dan ketiga, permintaan bisa mencapai 100 persen dari hari biasanya dan di pekan terakhir biasanya mobil rental sudah habis.
Untuk menyewa mobil ditempatnya, biasanya pelanggan harus membayar Rp 300 ribu per harinya. Tarif ini diluar tarif sopir dan BBM. Tetapi untuk momentum mudik ini ia biasa menaikkan tarif menjadi Rp 500 ribu per harinya. (mag-9)
MEDAN - Sudah menjadi tren setiap tahunnya menjelang mudik, bisnis rental mobil jadi bisnis yang sangat menjanjikan. Memasuki pekan kedua bulan Ramadan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka