Resep Akhir Pekan: Puding Citrus Ala Maroko
Sabtu, 19 Desember 2015 – 05:59 WIB

Resep Akhir Pekan: Puding Citrus Ala Maroko
Maroko tak hanya terkenal akan hidangan couscous yang serupa nasi. Negeri ini juga memiliki makanan penutup lezat yang bercita rasa manis dan beraroma jeruk. Kali ini kami hadirkan puding citrus ala negeri maghribi, yakni Muhallabiya.
Muhallabiya dalam bahasa aslinya berarti puding 'custard' atau puding susu. Hidangan ini juga terkenal di Turki, Siprus, Lebanon dan Yunani namun dengan penyajian yang berbeda. Di Israel, makanan penutup ini bahkan dibuat dengan susu almond.
Di Maroko sendiri, Muhallabiya diracik bersama perasan lemon dan pistachio sehingga rasanya-pun memiliki nuansa segar.
Kita ikuti cara pembuatannya:
Bahan-bahan
• 2 cangkir susu
• 1 cangkir krim
Maroko tak hanya terkenal akan hidangan couscous yang serupa nasi. Negeri ini juga memiliki makanan penutup lezat yang bercita rasa manis dan beraroma
BERITA TERKAIT
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya