Resep Ceker Mercon Pedas Gurih, Dijamin Bakal Tambah Nasi
Sabtu, 12 November 2022 – 21:39 WIB

Ceker mercon. Foto: dokumen pribadi for JPNN
- 15 biji cabai merah
- 2 butir kemiri
Cara memasak:
- Rebus ceker ke dalam panci hingga empuk
- Haluskan semua bumbu
- Siapkan wajan, masukan minyak dan tumis bumbu, masukan sereh dan lengkuas, kemudian masukan daun salam dan daun jeruk, tambahkan garam, penyedap rasa dan gula secukupnya
- Masukan ceker yang sudah direbus ke dalam wajan
- Terakhir masukan air secukupnya tunggu hingga ceker meresap dengan semua bumbu, setelah meresap koreksi rasa
Ini resep membuat ceker mercon, rasanya pedas dan gurih. Anda dijamin bakal menambah nasi.
BERITA TERKAIT
- 5 Camilan yang Aman Dikonsumsi Tengah Malam, Berat Badan Tetap Normal
- 4 Camilan Sehat untuk Anda yang Sedang Diet
- 5 Camilan Rendah Kalori yang Aman Anda Konsumsi
- Lemonilo Hadirkan Layanan Bikin Happy dan Brownies Crispy Strawberry Cheese
- 3 Camilan Sehat untuk Penderita Diabetes
- 3 Camilan yang Tidak Baik untuk Kesehatan Usus