Resep Es Kacang Merah Khas Palembang, Minuman Segar untuk Berbuka Puasa
Rabu, 15 Maret 2023 – 08:32 WIB
jpnn.com - PALEMBANG - Selain makanan, berbuka puasa tidak lengkap tanpa minuman segar.
Salah satu minuman segar yang menjadi pilihan yakni es kacang merah khas Palembang.
Di Palembang sendiri es kacang merah yang sangat terkenal di nasi uduk siru.
Reni Novianti selaku owner nasi uduk siru mengatakan, bedanya es kacang merah miliknya dengan yang lain yakni dari segi kacang.
"Kacang kami lebih lembut dan menggunakan bahan-bahan pilihan," kata Reni saat ditemui Selasa (14/03) kemarin.
Untuk satu porsi es kacang merah di nasi uduk siru dibanderol Rp 12 ribu.
"Kami juga menyediakan es kacang merah dalam bentuk frozen, yang dijual dengan harga Rp 20 ribu," ungkap Reni.
Dalam satu hari es macang merah di nasi uduk siru bisa terjual 30 hingga 50 gelas
Es kacang merah khas Palembang, minuman segar untuk berbuka puasa, begini cara bikinnya
BERITA TERKAIT
- Nilawati Dianiaya Rekan Sesama Pedagang yang Tak Terima Ditegur, Begini Kejadiannya
- Pilwakot Palembang: Fitri-Nandriani Tawarkan Program Berobat Gratis Cukup Pakai KTP
- Dukung Penuh Herman Deru, Kaesang Turun Langsung Kampanye di Palembang
- Tangki Penyimpanan Air PLN UID S2JB Palembang Terbakar
- Antisipasi Kendala, Kadisdik Palembang Pantau Pelaksanaan ANBK
- Antisipasi Kemacetan saat Nataru, Gapasdap Minta Pemerintah Tambah Dermaga di Merak-Bakauheni