Reses, Syaiful Bahri Soroti Kekurangan SDM di LPP RRI Jember
Kamis, 22 April 2021 – 12:00 WIB
Sementara, Syaiful Bahri mengatakan dengan penggunaan frekuensi yang sesuai aturan, maka akan bisa dinikmati oleh seluruh masyarakat yang terjangkau jaringannya.
“Makanya kami menginginkan bahwa jaringan RRI ini makin diperkuat sehingga masyarakat bisa mendapatkan program-program yang bermanfaat. Apalagi di new normal seperti ini, kami dorong masyarakat agar lebih sadar lagi pentingnya untuk tetap berada di rumah,” kata Syaiful. (*/jpnn)
Syaiful Bahri Anshori berkomitmen untuk mendukung LPP RRI Jember agar bisa berjalan secara optimal melalui penambahan petugas sesuai latar belakang dan kemampuan yang dibutuhkan.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Usut Tuntas Kasus Penembakan Polisi di Solok Selatan: Menunggu Implementasi Revolusi Mental Polri
- DPR Dukung Penuh Menko Polkam Lindungi Pelajar dari Judi Online
- Cucun Hadiri Kolaborasi Medsos DPR RI dengan Masyarakat Digital di Lembang
- SHP Pemprov Bali Belum Dicoret dari Daftar Aset, Wayan Sudirta DPR Minta Penjabat Gubernur Taati Hukum
- Melly Goeslaw: Revisi UU Hak Cipta Solusi Hadapi Kemajuan Platform Digital
- Komisi III DPR Menghadapi Dilema dalam Memilih Pimpinan dan Dewas KPK, Apa Itu?