Reshuffle Kabinet, GP Ansor Minta Presiden Jokowi Ganti Menag
“Selanjutnya kami juga merasa malu dan risih ketika Plt Dirjen Bimas Katolik diisi oleh orang Muslim," sambungnya.
Hal ini, menurut Syafiq, kelihatan sepele tapi jelas menunjukan bahwa Menag tidak paham perasaan kebangsaan dan tenggang rasa.
“Tapi dari semua catatan itu tentu bagi kami mewakili keresahan kaum pesantren adalah tidak adanya program prioritas dan extraordinary di tengah pandemik ini dari Menteri Agama Fachrul Razi kepada dunia pesantren.
"Visi besar pak Jokowi di periode kedua ini adalah peningkatan SDM di antaranya adalah pesantren. Menag Fachrul Razi saya nilai gagal menjalankan visi besar itu dan layak untuk direshuffle" tegas Gus Syafiq. (ngopibareng/jpnn)
Dukung Kebijakan Presiden, GP Ansor Jatim Usul Reshuffle Menag
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
GP Ansor Jatim minta Presiden Jokowi mengganti Menag jika ada reshuffle kabinet untuk menggantikan Fachrul Razi.
Redaktur & Reporter : Natalia
- Menag Dikirimi Sejumlah Barang Berharga oleh Orang Misterius
- Bahas Nasib PPG Guru Agama, Menag & Mendikdasmen Berkolaborasi
- Siap Lakukan Pembersihan di Kemenag, Nasaruddin Umar Berpesan Begini kepada Jajarannya
- GP Ansor Dukung Prabowo Subianto Sikat Oknum Pejabat Beking Judi Online
- Gandeng KPK, Menag Ingin Penyelenggaraan Ibadah Haji Transparan dan Bersih
- Sambut Delegasi Humanitarian Islam, Bang Addin: Selamat Datang di Rumah Toleransi