Resinergi, Inovator Pengelolaan Sampah Terpadu dan Berkelanjutan Sukses Raih Pendanaan dari NEV
Selasa, 30 April 2024 – 11:28 WIB
Hal ini tidak hanya akan memberikan manfaat langsung bagi lingkungan sekitar, tetapi juga membuka peluang ekonomi baru melalui penciptaan lapangan kerja serta pembinaan komunitas lokal dalam pengelolaan sampah.
“Dengan semangat inovasi dan komitmen yang tinggi, Resinergi siap menjadi pelopor dalam transformasi untuk menciptakan lingkungan hidup yang lebih bersih dan sehat,” ujar Glory.(fri/jpnn)
Resinergi, sebuah perusahaan dengan inovasi yang fokus pada pengelolaan sampah terpadu yang berkelanjutan telah berhasil meraih pendanaan dari NEV.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Aktivis Lingkungan Dukung Seruan Menteri LH Agar Industri AMDK Gunakan Galon Ulang
- Chandra Asri dan Rumah Atsiri Edukasi Pengelolaan Sampah Personal Care
- Kementerian LH Tutup Pembuangan Sampah Ilegal di Bekasi
- Gelar Coastal Clean-Up, Pertamina Patra Niaga Regional JBB Kumpulkan 5,2 Ton Sampah Anorganik
- Mengubah Sampah Jadi Pulsa, Begini Caranya
- Pertamina Eco RunFest 2024: Carbon Neutral Event untuk Kampanye Sustainable Living