Resmi Berpisah, Sule Beri Rumah dan Mobil untuk Nathalie Holscher
Rabu, 10 Agustus 2022 – 13:18 WIB

Kuasa hukum Sule, Bahyuni (tengah) di PA Cikarang, Rabu (10/8). Foto: Firda Junita/JPNN.com
Dia menegaskan hal itu berdasarkan kesepakatan bersama. Adapun rumah dan mobil tersebut merupakan harta benda mereka bersama selama menikah.
"Atas kesepakatan, oh ini ada harta bersama pernikahan selama setahun lebih itu ada harta bersama yang ini (mobil) diberikan kepada Ibu Nathalie," ucap Bahyuni.
Sebelumnya, Nathalie Holscher menggugat cerai Sule ke Pengadilan Agama (PA) Cikarang pada akhir Juni 2022.
Pasangan suami istri itu menikah pada 15 November 2020. Dari pernikahan tersebut, mereka dikaruniai seorang putra. (mcr7/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Dalam keputusan cerai, Sule diwajibkan memberi nafkah untuk anak serta memberikan rumah dan mobil untuk Nathalie Holscher.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- Datangi Kantor Komisi Yudisial, Paula Verhoeven Laporkan Hakim Sidang Perceraian
- Baim Wong Dan Paula Verhoeven Bercerai, Bagaimana Soal Hak Asuh Anak?
- Arya Saloka Akhirnya Gugat Cerai Putri Anne, Ini Penyebabnya
- Penampakan Rumah Dokter Priguna di Pontianak, Sepi tak Ada Penghuni
- Anak-Anak Tinggal di Bali, Andrew Andika: Sebulan Sekali Aku Ke sana, Video Call Juga
- Pembakar Mobil di Cianjur Terekam CCTV, Ini Kata Polisi