Resmi Dibuka, IHEAC Audio Video Show 2024 Pamerkan Produk Kelas Wahid
Kamis, 05 Desember 2024 – 15:35 WIB

Pameran perangkat audio dan video, Indonesia High End Audio Club (IHEAC) Audio Video Show 2024 resmi dibuka di Fairmont Jakarta pada Kamis (5/12). Foto: Dedi Yondra / JPNN.com
IHEAC tercatat memiliki 240 anggota aktif yang tersebar di berbagai daerah di Indonesia, seperti Medan, Bandung, Semarang, Surabaya, dengan mayoritasnya berada di Jakarta dan sekitarnya.
Anggota IHEAC berasal dari berbagai kalangan yang berbeda-beda dari segi baik usia, gender, latar belakang profesi, kelas sosial, dan lain-lain.
Sejak didirikan, IHEAC aktif menyelenggarakan berbagai kegiatan seperti Pertemuan Bulanan, Blind Test, Seminar, hingga Pameran. IHEAC pertama kali menggelar pameran dengan nama Quarterly High End - Hifi Show pada Desember 2004 dan terus berlanjut hingga saat ini.
(ded/jpnn)
Pameran perangkat audio dan video terbaik kelas dunia, Indonesia High End Audio Club (IHEAC) Audio Video Show 2024 resmi dibuka pada hari ini, Kamis (5/12).
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- Beredar Video Aktivitas Warga di Taman Literasi Harus Izin dari Ormas Pemuda Pancasila
- Apa itu YouTube Shopping Affiliate? Simak Info dari Raditya Dika
- Wanita Cantik Ini Jual Video Telanjangnya Bareng 3 Pria Lewat Status WA
- Epson Indonesia Luncurkan EpiqVision Mini Projector Series dan EH-QL3000W di IHEAC 2024
- Gus Miftah Mengejek Penjual Es, Video Lawas Menghina Yati Pesek Kembali Viral
- Pria Disabilitas di NTB Tersangka Pemerkosaan, 13 Korban, Ada Videonya