Resmi Dicopot, AKBP Abdul Ghafur Menyerahkan Jabatannya kepada Kapolda Maluku
Selasa, 05 Juli 2022 – 00:58 WIB

Kapolda Maluku Irjen Pol Lotharia Latif, menerima penyerahan jabatan Kapolres Malteng, AKBP Abdul Ghafur. (ANTARA/HO-Polda Maluku)
Hal yang diduga itu adalah perbuatan yang membuat istri Ghafur merasa perasaannya tidak enak, lalu mengambil tindakan untuk melaporkan yang bersangkutan ke Propam Polda Maluku.
Yang bersangkutan sudah menjalani sidang kode etik oleh jajaran Bidang Propam Polda Maluku, dan akan dimutasi dari Polres Maluku Tengah. Hadir dalam upacara penyerahan jabatan, yakni Irwasda Maluku, Karo Ops, Karo SDM, Direktur Intelkam, Direktur Reskrimum, Direktur Reskrimsus, Direktur Binmas, Kabid Propam dan Kabid Keu Polda Maluku. (antara/jpnn)
AKBP Abdul Ghafur resmi dicopot dari jabatannya sebagai Kapolres Maluku Tengah. Abdul Ghafur mengembalikan jabatannya kepada Kapolda Maluku Irjen Lotharia Latif
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Gembira, Ada SK yang Disiapkan untuk Honorer Lulus PPPK 2024, Menyala!
- Gandeng Polri, PalmCo Optimalkan Lahan Replanting Sawit untuk Tanam Jagung
- Pamen-Pati Polda Jabar Dimutasi dan Rotasi, Berikut Daftarnya
- Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Jadi Anomali, Hinca Pertanyakan Sistem Rekrutmen Polri
- Daftar Lengkap Mutasi Polri di Polda Riau, Kapolda Hingga Kapolres
- Irjen Iqbal Dipromosikan ke DPD, Jadi Bintang 3?