Resmi Gaet Bekas Pemain Timnas Ghana

Resmi Gaet Bekas Pemain Timnas Ghana
Resmi Gaet Bekas Pemain Timnas Ghana
Bergabungnya Moses ke Persib, kata Dedi, setelah pihak manajemen mendapat rekomendasi dari Drago Mamic. Striker asal Ghana tersebut masih harus beradaptasi dengan tim barunya. Moses belum mengenal secara utuh tim yang akan dia bela Proses adaptasi itu cukup penting, dan tidak baik untuk memaksakan pemain yang belum siap seratus persen pada pertandingan.

Moses kemungkinan belum akan diturunkan pada pertandingan Maung Bandung 5 Januari 2012. Pada tanggal tersebut, Persib dijadwalkan bertanding menjamu PSAP Sigli di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung.

Disisi lain yang seharusnya Ryota Miki ikut menandatangani kontak, tetapi saat menjalani latihan dia mengalami cidera. "Miki sekarang masih dalam proses pemeriksaan, untuk kabar selanjutnya menunggu keputusan dari dokter yang memeriksanya," tutur Dedi.

Melihat kondisi tersebut, Manajemen Persib akhirnya memutuskan untuk menunda penandatanganan kontrak striker leguin asing tersebut Kontrak Miki baru akan diputus setelah manajemen mengetahui secara pasti kondisi medis. Sekarang pemain asal negeri Sakura tersebut masih menjalani tes medis. "Mudah-mudahan tidak parah dan bisa menandatangi kontrak serta dapat segera bergabung dengan Persib," tandasnya. (cr5­)


Berita Selanjutnya:
Bisa ke Euro tanpa El Nino

BANDUNG - Setelah ditunggu-tunggu, striker yang didatangkan dari Ghana, Moses Sakyi, kini resmi membela Persib Bandung usai melakukan tanda tangan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News