Resmikan 4 Jembatan, Bupati Karolin: Tolong Dijaga dan Dirawat
Minggu, 02 Mei 2021 – 23:59 WIB
Anggota DPR RI Fraksi PDI Perjuangan Daerah Pemilihan Kalimantan Barat 1 Cornelis menjelaskan tugas dan fungsi DPR RI adalah mengawasi pembangunan di daerah serta mendukung pembangunan di daerah dengan melakukan sinergi antara pemerintah pusat dengan pemerintah daerah.
“Kami di DPR RI mengawasi semua kegiatan pemerintah yang ada di dapil masing-masing. Nah, Landak ini Dapil (daerah pemilihan, red) saya sehingga saya ke sini melihat pembangunan. Berarti dana DAK, APBD dan lain-lain itu terwujud dengan benar dan nyata sehingga kami memberikan dukungan dan semangat,” ujar Cornelis.(fri/jpnn)
Bupati Landak Karoli n Margret Natasa meresmikan empat jembatan yang dipusatkan di Desa Kampet yang berlangsung secara simbolis.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Gelar Seminar Internasional, SIL UI Membahas Strategi Inklusif untuk Pembangunan Berkelanjutan
- Kelapa Sawit untuk Pembangunan Berkelanjutan
- BPKP Usulkan Rancangan Kebijakan MRPN Lingkup Pemerintah Daerah
- SF Hariyanto & Irving Siap Bersinergi Kuat Membangun Siak Lebih Baik
- Teknologi Micro Tunneling Tawarkan Kenyamanan kepada Warga DKI Jakarta
- Penerapan MRPN Diyakini jadi Solusi Permasalahan Pembangunan Lintas Sektor