Resmikan Desa Wisata untuk Lokasi Melihat Merbabu-Merapi
Rabu, 31 Mei 2017 – 05:10 WIB

Gunung Merapi. Foto: Guntur Aga Tirtana/Jawa Pos/dok.JPNN.com
“Saya berharap ke depan desa wisata ini mampu meningkatkan perekonomian masyarakat Banyubiru dan alokasi dana desa, karena ini akan dikelola di bawah BUMDes.”
Sedangkan Sekretaris Kecamatan Dukun Bambang Hermanto menambahkan, Banyubiru akan menjadi percontohan bagi desa lain di kecamatannya. Sebab, masih banyak potensi desa wisata lainnya di Kecamatan Dukun.
“Kami akan mengintregasi desa wisata di Kecamatan Dukun menjadi paket khusus wisata,” ujarnya.(vie/isk/radarkedu/jpg)
Kabupaten Magelang terus memperbanyak keberadaan Desa Wisata. Kabupaten tempat Candi Borobudur berada itu memang dikenal kaya atraksi wisata, baik
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kemendes Dorong Ketahanan Pangan dan Wisata Desa di Pandeglang
- Keren! Begini Gaya Menko AHY Membekali Kepala Daerah
- Ke Magelang, Prabowo Akan Pimpin Parade Senja di Retret Kepala Daerah
- Rano Karno Bakal Hadiri Retret Kepala Daerah, Berangkat ke Magelang Malam Ini
- Dirjen Bina Adwil Beri Pembekalan Retret Kepala Daerah di Magelang
- Rano Karno Sebut Pramono Anung Sudah di Magelang, Ikut Retret Kepala Daerah?