Resmikan Gedung Vokasi, Menaker Ida: Program Pelatihan Semakin Mudah Diakses
Senin, 16 Oktober 2023 – 09:57 WIB

Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah meresmikan Gedung Vokasi Kemnaker yang berada di Jalan Jenderal Gatot Subroto, Jaksel. Foto: Kemnaker
"Tiga keunggulan tersebut dapat menjadi solusi bagi angkatan kerja Indonesia yang masih didominasi lulusan SD-SMP," katanya.
Revitalisasi pendidikan vokasi dan pelatihan vokasi sesuai dengan langkah Pemerintah yang meberbitkan Perpres Nomor 68 Tahun 2022 yang bertujuan untuk mewujudkan SDM Unggul menuju Indonesia Emas 2045
"Perpres ini bertujuan meningkatkan akses, mutu, dan relevansi penyelenggaraan pendidikan vokasi dan pelatihan vokasi sesuai dengan kebutuhan pasar kerja, " ujar Ida Fauziyah. (jpnn)
Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah meresmikan Gedung Vokasi Kemnaker yang berada di Jalan Jenderal Gatot Subroto, Jaksel.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Menhut: MoU dengan Kemnaker untuk Perluas Lapangan Kerja-Pemberdayaan Petani Hutan
- Grab Indonesia Klarifikasi soal Pemberian BHR Rp 50 Ribu ke Mitra Pengemudi
- Kemnaker Evaluasi Aplikator Transportasi Daring Soal Laporan Pemberian BHR Rp 50 Ribu
- Kemnaker dan Kemendikdasmen Teken MoU Sinkronisasi Pendidikan dan Ketenagakerjaan
- Kemnaker Terus Mempercepat Klaim JHT dan JKP bagi Eks Pekerja Sritex Group
- Lantik Pejabat Tinggi Madya, Menaker Yassierli Berpesan Begini