Resmikan Layanan Elektronik di Banten, Menteri AHY: Birokrasi Harus Semakin Responsif
Sabtu, 01 Juni 2024 – 00:30 WIB
![Resmikan Layanan Elektronik di Banten, Menteri AHY: Birokrasi Harus Semakin Responsif](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/normal/2024/05/31/menteri-atrbpn-agus-harimurti-yudhoyono-ahy-meluncurkan-impl-oe1v.jpg)
Menteri ATR/BPN Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) meluncurkan Implementasi Layanan Elektronik di Banten. Foto: Kementerian ATR/BPN
Sementara itu, Pj. Gubernur Banten, Al Muktabar mengatakan dengan layanan elektronik, ke depan masyarakat Banten akan mendapatkan kepastian hukum dengan mudah dan cepat.
"Tentunya karena elektronik membantu kami untuk mendapatkan itu semua," ucapnya,
Hadir dalam kesempatan ini, sejumlah Pejabat Pimpinan Tinggi Madya dan Pratama Kementerian ATR/BPN; Kepala Kantor Wilayah BPN Provinsi Banten beserta jajaran; Bupati/Wali Kota se-Banten; jajaran Forkopimda Provinsi Banten; serta jajaran IPPAT se-Provinsi Banten. (jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Menteri ATR/BPN Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) meluncurkan Implementasi Layanan Elektronik di Banten.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Cieee, Jokowi dan Gibran Kompak, Berdiri Mengapit Prabowo
- Puncak Perayaan HUT ke-17 Gerindra, Jokowi Belum Konfirmasi Hadir, Megawati Absen
- Prabowo Setelah 100 Hari: Makin Berjarak dengan Jokowi?
- Serahkan Ribuan Sertifikat Tanah, Wamen ATR/BPN: Bukti Pemerintah Peduli Rakyat Kecil
- PDIP: Gugatan Hasto Seharusnya Dikabulkan, Ada Dugaan Intervensi Jokowi Jika Ditolak
- #AdiliJokowi! Trending di X, Publik Minta Prabowo & KPK Segera Bertindak