Respons Ayah Brigadir J setelah Putri Candrawathi Ditetapkan sebagai Tersangka
Minggu, 21 Agustus 2022 – 09:45 WIB

Ayah kandung mendiang Brigadir J, Samuel Hutabarat. Foto: Antara
Baca Juga: Kasus Kematian Brigadir J Ditangani Bareskrim, IPW Tegas Bilang Begini, Singgung Kapolri
"Dalam pemeriksaan lebih lanjut, kiranya dia (Putri Candrawathi) kooperatif terbuka apa yang sebenarnya terjadi dan motifnya terbuka. Sampai sekarang kan motifnya belum tahu," katanya.(raf/jambiekspress)
Istri mantan Kadiv Propam Polri Irjen Ferdy Sambo, Putri Candrawathi telah ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus pembunuhan berencana Brigadir J.
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
BERITA TERKAIT
- Adrianus Meliala: Tidak Mungkin Juga Polisi Itu Benar Semua
- Dibawa ke Mabes Polri, AKP Dadang Diborgol, Dikawal Ketat Provos
- Kasus Polisi Tembak Polisi, AKP Dadang Iskandar Dipecat dari Polri
- Dijatuhi Hukuman PTDH, AKP Dadang Iskandar Diam Saat Namanya Dipanggil
- Soroti 2 Kasus Penembakan oleh Polisi, Setara Institute Singgung Kesehatan Mental
- Tersangka Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan Bakal Dijerat Pasal Berlapis