Respons Bang Saleh Atas Temuan Penularan Covid-19 di Kantor Pemerintah

Respons Bang Saleh Atas Temuan Penularan Covid-19 di Kantor Pemerintah
Saleh Partaonan Daulay. Foto: Ricardo

"Oleh karena itu, saya sarankan, mereka yang kerjanya khusus seperti itu, itu dilindungi dengan memakai peralatan yang lengkap, aman. Dengan begitu, mereka dipastikan aman dari penularan Covid-19," timpal dia.

Sebelumnya, terdapat 17 kantor kementerian di DKI Jakarta yang menjadi klaster penyebaran corona.

Di antaranya Kementerian Dalam Negeri 16 kasus, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan 25 kasus, dan Kementerian Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan 12 kasus.

Lalu Kementerian Koperasi dan UMKM 1 kasus, Kementerian Hukum dan HAM 35 kasus, Kementerian Luar Negeri 7 kasus, Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi 28 kasus, dan Kementerian Riset dan Teknologi 1 kasus.

Selanjutnya Kementerian Agama 3 kasus, Badan Perencanaan Pembangunan Nasional 10 kasus, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral 14 kasus, Kementerian Kelautan 6 kasus, Kementerian Keuangan 42 kasus, dan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan 3 kasus.

Kemudian Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif 33 kasus, Kementerian Perdagangan 5 kasus, Kementerian Perhubungan 90 kasus, Kementerian Pertahanan 33 kasus, Kementerian Pertanian 18 kasus, Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak 14 kasus.

Dengan jumlah 139 kasus, Kemenkes berada di urutan teratas klaster tertinggi di DKI Jakarta. (ast/jpnn)

Yuk, Simak Juga Video ini!

Saleh meminta pengetatan protokol kesehatan di kantor pemerintah. Terlebih lagi, banyak klaster penularan Covid-19 di lingkungan kantor pemerintah.


Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News