Respons Hasto PDIP untuk Ancaman Amien Rais soal People Power
Selasa, 02 April 2019 – 19:09 WIB
"Yang (bicara) tidak baik itu bukan pemimpin," tegas sekretaris Tim Kampanye Nasional Joko Widodo - KH Ma'ruf Amin itu.
Karena Hasto mengatakan sebaiknya rakyat diberi kebebasan menilai pemimpin yang baik dan yang hanya bisa mengobarkan kebencian. "Pemilu akan jadi tolok ukur, kami percaya hal-hal yang baik itu akan menang," ujarnya.
Selain itu Hasto juga mengajak semua warga negara Indonesia yang memiliki hak pilih tidak bersikap golpot. "Itu yang harus dilakukan bersama sebagai tanggung jawab untuk masa depan," ungkapnya.(boy/jpnn)
Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto mengatakan, rakyat menganggap Amien Rais telah melontarkan ucapan yang tak pantas soal ancamannya menggerakkan people power jika ada sengketa pilpres.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Pengamat Heran PDIP Protes Mega Ada di Stiker 'Mau Dipimpin Siapa?'
- Hasto PDIP Nilai Prabowo Sosok Kesatria, Lalu Menyindir Jokowi
- Hasto Bakal Kirim Buku Pak Sabam Biar Ara Sirait Melakukan Perenungan
- Tuduh Ara Bermain SARA di Pilkada Jakarta, PDIP Bakal Tempuh Langkah Hukum
- Hasto Tuding Ara Main SARA soal Pramono-Rano Didukung Anies, Prabowo Pasti Tak Suka
- Jelang Pencoblosan Pilkada, PDIP Jatim Minta Cakada Bisa Ikut Mengawal Suara