Respons Mbak Poengky Kompolnas soal 'Petinggi Kita' di Surat Dakwaan Irjen Napoleon
Rabu, 04 November 2020 – 23:02 WIB

Mantan Kepala Divisi Hubungan Internasional Polri Irjen Napoleon Bonaparte di kursi terdakwa Pengadilan Tipikor Jakarta, Senin (2/11). Foto: Sigid Kurniawan/Antara
"Ini ranah pengadilan, jadi harus tunggu pembuktian dan putusan pengadilan," pungkasnya.
Sebelumnya Kepala Biro Penerangan Masyarakat Divisi Humas Polri Brigjen Pol Awi Setiyono menyatakan bahwa dalam BAP Napoleon tidak ada frasa ‘petinggi kita’ sebagaimana tertulis dalam surat dakwaan.
Namun, Jaksa Agung Muda Bdang Tindak Pidana Khusus (JAM Pidsus) Ali Mukartono menegaskan bahwa JPU tidak mungkin menyimpang dari berkas pemeriksaan di tingkat penyidikan.(mcr3/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Komisioner Kompolnas Poengky Indarti turut menyoroti soal istilah 'petinggi kita' yang dipakai Irjen Napoleon untuk meminta uang lebih banyak dari pihak Djoko S Tjandra.
Redaktur & Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Kasus Pelecehan oleh Eks Rektor UP Tak Ada Kejelasan, Korban Lapor ke Propam
- Kompolnas Minta Kasus Pengawal Kapolri Pukul Wartawan Harus Diproses
- Kompolnas Minta Kasus Ipda Endri Purwa Sefa Tempeleng Jurnalis Ditindaklanjuti Secara Serius
- Kompolnas Buka Suara Soal Pemeriksaan Anggota Ditsiber Polda Jateng Terkait Sukatani
- Kompolnas Pantau Langsung Sidang Kode Etik Eks Kasat Reskrim Jaksel AKBP Bintoro
- Keluarga Korban Kasus Pengambilalihan Saham PT ASM Mengadu ke Kompolnas