Respons Partai Demokrat Sikapi Kadernya Terjaring OTT KPK
Minggu, 18 November 2018 – 19:41 WIB
Menurut Febri, transaksi suap itu sudah terjadi beberapa kali. “Penerimaan telah terjadi beberapa kali dengan nilai ratusan juta," ujarnya.
Remigo tiba di KPK dalam kawalan penyidik sekitar pukul 14.30 WIB. Dia berada dalam satu mobil dengan Ketua Wadah Pegawai KPK Yudi Purnomo.(aim/JPC)
Partai Demokrat mengakui Bupati Pakpak Bharat Remigo Yolando Beritu yang terjaring operasi tangkap tangan KPK adalah kadernya.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hinca Demokrat: Kami Mendengar, Kasus Tom Lembong Sarat Balas Dendam Politik
- Peringati HKN 2024, Ibas Ajak Masyarakat Dukung dan Kawal Reformasi Kesehatan
- Eks Klien Curhat soal Survei Poltracking: Saya Rugi Besar, Data Ngaco Semua
- Kementrans Bakal Revitalisasi Kawasan Transmigrasi untuk Mendukung Pertumbuhan Ekonomi 8%
- Status Tersangka Denny Indrayana di Kasus Payment Gateway Harus segera Dieksekusi
- Demokrat Minta Auditor BPK Diusut Terkait Jual Beli Opini WTP