Respons UNESCO, Sandiaga Susun Cetak Biru Pengembangan Wisata Berkelanjutan Labuan Bajo
Sabtu, 07 Agustus 2021 – 00:59 WIB

Sandiaga Uno. Foto: Aristo Setiawan/JPNN.com
Pengembangan pariwisata berkelanjutan, kata dia, memiliki prinsip untuk memberdayakan masyarakat melalui kebudayaan dan kearifan lokal yang ada.
"Tidak semata-mata memperhitungkan dampak ekonomi, tetapi juga dampak yang akan terjadi terhadap lingkungan dan sosial budaya masyarakatnya,” kata Sandiaga Uno. (dkk/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Menparekraf Sandiaga Uno akan menyusun integrated tourism master plan (ITMP) untuk pengembangan Labuan Bajo, khususnya di Taman Nasional Komodo.
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Program Si Iklas Besutan Sandiaga Uno Hadirkan Pelatihan Kedua, Diikuti 50 Peserta
- Soal Parapuar, BPOLBF: Tak Ada Pencaplokan, Pendekatan Berbasis Semangat Budaya ‘Lonto Leok’
- Kuku Bima Meluncurkan Iklan Pariwisata, Perkenalkan Labuan Bajo ke Mancanegara
- ISACA Indonesia Lantik Pengurus Baru 2025-2027 di Annual General Meeting 2025
- Sandiaga Uno: Istikamah Jadi Kunci OK OCE Memperluas Bisnis dan Lapangan Kerja
- BPOLBF Perkuat Sinergi Melalui Industry Call Bersama Pelaku Pariwisata Labuan Bajo