Restoran Diprediksi Terdampak Harga Tiket Pesawat Mahal

Restoran Diprediksi Terdampak Harga Tiket Pesawat Mahal
Penumpang di Bandara. Ilustrasi Foto: Jawapos.com

Dampak tingginya harga tiket penerbangan domestik tentunya merembet ke mana-mana. Pariwisata pasti ikut terimbas. Diperkirakan akan banyak penundaan penerbangan ke Samarinda.

Mahalnya tiket saat ini, tentunya akan menimbulkan pembatalan kegiatan atau menunda kegiatan. Berkurangnya kegiatan akan berimbas pada okupansi hotel, berkurangnya kunjungan restoran dan lainnya.

“Tentunya kalau tiket pesawat untuk tujuan suatu daerah sudah mahal, maka imbasnya akan ke mana-mana, tentu ujung-ujungnya ekonomi daerah tersebut,” pungkasnya. (*/ctr/aji/dwi/k15)

 


Dampak harga tiket pesawat yang mahal bukan hanya mengerek inflasi tapi juga ke sektor pariwisata, termasuk hotel dan restoran.


Redaktur & Reporter : Soetomo

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News