Restrukturisasi Jiwasraya Bisa Segera Tercapai, Menteri BUMN Bilang Begini
Rabu, 11 Desember 2024 – 21:42 WIB

Ilustrasi Jiwasraya. Foto/ilustrasi: Ricardo/JPNN.com
Jumlah tersebut terdiri atas 5.688 polis dari kategori Korporasi, 291.300 dari kategori Ritel, dan 17.334 polis dari kategori Bancassurance. Jika dikalkulasi, Program Restrukturisasi Jiwasraya diikuti lebih dari 2,4 juta peserta.(chi/jpnn)
Terlaksananya Program Restrukturisasi Jiwasraya juga tak lepas dari kepercayaan yang diberikan oleh seluruh pemegang polis Jiwasraya kepada pemerintah.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Perhutani Hadirkan Posko Mudik BUMN 2025 di Pelabuhan Batam & Baubau
- Aset BUMN Tak Cukup Tutupi Utang, Pengamat: Ini Tanda Bahaya Serius
- Gelar Program Mudik Gratis 2025, Bank Mandiri Lepas 8.500 Pemudik dengan 170 Bus
- Kementerian BUMN Lepas Peserta Mudik Gratis dengan 200 Kota Tujuan
- Yusuf Permana Dicopot dari Jajaran Komisaris BNI
- PNM Dukung Program Mudik Aman Sampai Tujuan BUMN 2025