Restrukturisasi Jiwasraya Dinilai Jalan Terbaik Dibanding Likuidasi

Restrukturisasi Jiwasraya Dinilai Jalan Terbaik Dibanding Likuidasi
Ilustrasi Jiwasraya. Foto/ilustrasi: Ricardo/JPNN.com

Sedangkan terkait masalah hukum, Anthony berharap jajaran penegak hukum bisa menyita seluruh aset terdakwa untuk bisa digunakan demi menambah uang pengembalian kepada nasabah.

"Yang penting, yang melanggar hukum harus diproses dan mengembalikan uangnya kepada negara," cetus Anthony.(chi/jpnn)

Akan lebih baik jika setelah direstrukturisasi pemerintah segera menjual aset-aset Jiwasraya yang tersisa.


Redaktur & Reporter : Yessy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News