Resveratrol Pada Blue Berry Diminati Industri Kesehatan
Selasa, 15 November 2016 – 11:57 WIB
Tak hanya itu, vitamin E yang terdapat dalam blue berry pun bisa memproteksi antibody humoral, perlawanan terhadap infeksi bakteri, meingkatkan produksi faktor nekrosia T-limfosis tumor, serta menghambat mutagen menuaan.
Terlebih, radikal bebas yang terdapat di kota-kota besar membuat kondisi tubuh menurun.
“Gaya hidup sehat serta konsumsi makanan yang bergizi menjadi kunci kesehatan untuk menghindari radikal bebas tersebut,” tandasnya.(chi/jpnn)
JAKARTA – Resveratrol atau senyawa polifenol yang terdapat pada buah blue berry diminati industri kesehatan sebagai bahan baku suplemen antioksidan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kenali Bahaya Radang Paru-Paru, Simak Info Pengobatan yang Tepat dari IDI Grobogan
- Tips Cara Mengobati Asma dari IDI Cilacap
- Larangan BPA di UE Mulai 2024, Kapan Indonesia Menyusul?
- 5 Manfaat Rutin Minum Air Jahe Campur Gula Aren, Pria Pasti Suka
- 3 Manfaat Teh Tawar yang Luar Biasa
- 5 Khasiat Kelengkeng, Lindungi Tubuh dari Serangan Penyakit Ini