Retor Beber Perbedaan Proletar dan Kaum Marhaen
Talkshow and Music Bung Karno Series
Minggu, 20 Juni 2021 – 05:01 WIB

Dr. Retor A.W Kaligis, M.Si, Dosen Fikom Universitas Pancasila, dalam ‘Talkshow & Musik Bung Karno Series’ Episode ke-19 bertema "Bung Karno dan Wong Cilik" yang dipandu oleh Rizka, Sabtu (19/6). Foto: Istimewa.
Menurut dia, ilham itu tidak akan bisa muncul apabila tak melakukan hal yang dilakukan Bung Karno, yakni bersentuhan langsung dengan masyarakat.
Sejak kecil, dia menegaskan, Bung Karno tumbuh dalam didikan wong cilik dan diajarkan untuk selalu berpihak kepada sesamanya.
"Semua hal itu berperan serta membentuk jiwa kepemimpinan seorang Soekarno yang menggerakkan perjuangan kemerdekaan bangsa bersama wong cilik," pungkasnya. (boy/jpnn)
Retor A.W Kaligis menegaskan bahwa Marhaen berbeda kaum proletar. Ini penjelasannya.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Prabowo Singgung Politikus Senior dan Diplomat, Presiden India Ungkit soal Bung Karno
- Tuduhan Bung Karno Pengkhianat Dicabut, Megawati Berterima Kasih ke Rakyat dan Prabowo
- TAP MPRS Terkait Bung Karno Dihapus, Megawati: Terima Kasih Presiden Prabowo
- Dansa 90
- Kabinet Baru
- Pilihan Wong Cilik, Khofifah-Emil Didukung Pedagang Pasar Surabaya