Revalina S Temat Ungkap Alasan Melahirkan Secara Caesar
Selasa, 15 Januari 2019 – 08:17 WIB
"Deg-degannya sama karena yang pertama kan aku cesar juga, tapi jadi lebih siap," ujar Revalina.
Beruntung, anak kedua hasil pernikahan Revalina dan Rendy lahir dengan selamat pada Jumat lalu. Bayi mungil itu diberi nama Rajendra Satya Razzani. (mg3/jpnn)
Revalina S Temat mengaku punya pertimbangan tersendiri melahirkan anak keduanya secara caesar.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- Prof Provokasi
- Ratu Meta Melahirkan, Ada Kendala Sebelum Persalinan
- Begini Kondisi Ria Ricis Pascaoperasi Caesar, Oh Ternyata
- Berasal dari Bahasa Jepang, Ini Arti Nama Anak Gilang Dirga dan Adiezty Fersa
- Melahirkan Anak Kedua Pada 11 April, Fitri Tropica Ungkap Alasannya
- Aurel Melahirkan secara Caesar, Begini Reaksi Ayah Atta Halilintar