Revisi UU ASN Batal Dibahas, Honorer K2 dan PTT Kecewa

Revisi UU ASN Batal Dibahas, Honorer K2 dan PTT Kecewa
Honorer K2 menggelar aksi unjuk rasa menuntut diangkat menjadi CPNS. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com

Sementara Ketua Presidium Komite Nusantara (KN) ASN Mariani‎ juga terkejut jadwalnya dibatalkan. Padahal, dirinya sudah mengerahkan seluruh perwakilan untuk hadir di rapat Baleg 5 Juni mendatang.

"Waduh, kok batal sih. Ini ada apa ya, kenapa jadwal yang sudah ditetapkan bisa dibatalkan. Kami akan tetap meminta agar Baleg komit dengan janjinya. Surpres sudah turun, apalagi yang ditunda-tunda," serunya. (esy/jpnn)


‎Batalnya rapat pembahasan revisi UU Aparatur Sipil Negara (ASN) yang tadinya dijadwalkan 5 Juni, membuat ratusan ribu honorer K2 dan pegawai


Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News