Revitalisasi Kota Tua Menelan Biaya Rp 65 Miliar, Anggaran dari Mana?
Sabtu, 27 Agustus 2022 – 16:41 WIB

Kota Tua Jakarta bakal direvitalisasi dengan biaya Rp 65 miliar. Foto: Ricardo/JPNN.com
Pengerjaan proyek revitalisasi Kota Tua ini pun sebenarnya molor dari target yang seharusnya rampung sejak Juli 2022.
Baca Juga:
Namun, ada beberapa kendala seperti terjadi tanah longsor di sejumlah titik sehingga fondasi mesti lebih dalam.
Selain itu, dilakukan pemindahan utilitas milik PT KAI terkait distribusi air bersih yang menyita waktu cukup lama.
"Seharusnya sudah selesai. Karena itu, ya sudah tidak apa. Tinggal sedikit ini, tinggal poles-poles dikit," ucap anak buah Gubernur Anies Baswedan ini. (mcr4/jpnn)
Kepala Dinas Bina Marga DKI Jakarta Hari Nugroho mengungkapkan biaya yang dikeluarkan untuk merevitalisasi kawasan wisata Kota Tua hingga Rp 65 miliar.
Redaktur : Tarmizi Hamdi
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
BERITA TERKAIT
- Operasional LRT Jabodebek Sepenuhnya Menggunakan Listrik, Lebih Ramah Lingkungan
- PT KAI Buka Suara Soal Penolakan Warga Jogja yang Terdampak Penataan Stasiun Lempuyangan
- Warga Terdampak Rencana Modernisasi Stasiun Lempuyangan Ogah Digusur
- Minimalkan Antrean di Stasiun Gambir, PT KAI Sediakan Layanan Daftar Face Recognition
- H+3 Arus Balik Lebaran, KAI Daop 4 Semarang Catat ada 94 Ribu Penumpang
- Puncak Arus Balik 6 April, KAI Minta Pemudik Berangkat Lebih Awal