Reza Artamevia Ikut Ritual Seks si Malaikat Palsu
Jumat, 07 Oktober 2016 – 05:38 WIB

AKHIRNYA NGAKU JUGA: Gatot Brajamusti (baju oranye) bersama penasihat hukum Achmad Rifai (kanan) usai menjalani pemeriksaan terkait kasus dugaan pemerkosaan di Polda NTB, kemarin (6/10). Foto: Didit/Lombok Post
”Jangan memberikan pemberitaan-pemberitaan yang seolah-olah menjadi suatu perbuatan yang dilakukan klien kami,” kata dia.
Adanya pengakuan Dewi Aminah yang menyatakan Gatot mengaku sebagai malaikat, ditanggapi santai Rifai.
Hal tersebut menurut dia tidak berdasar, sebab tidak ada pernyataan dari Gatot bahwa dirinya mengaku sebagai malaikat.
”Tidak pernah ada kalimat itu, ngaku sebagai malaikat. Coba tanya penyidiknya, saya tidak mendengar seperti itu,” pungkasnya.(dit/r2)
MATARAM - Subdit Remaja, Anak, dan Wanita (Renakta) Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Metro Jaya melanjutkan penyelidikan dugaan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Seusai Bunuh Kekasihnya, Pria di Serang Mutilasi Korban, Motif Terungkap
- Usut Dugaan Pelecehan Oknum Dokter di Malang, Polisi Kumpulkan Alat Bukti
- Pria Tak Dikenal Nekat Ancam Warga dengan Panah di Kelapa Gading
- Karyawan Dealer Motor di Bandung Dirampok, Rp 20 Juta Digasak Pelaku
- Pengakuan Guru Ngaji Cabuli Santri di Tulungagung Bikin Naik Pitam
- Kantor KPU Buru Sengaja Dibakar, Motif Pelaku Tak Disangka