Reza Rahadian Lagi, Reza Rahadian Lagi...
Senin, 17 Oktober 2016 – 23:00 WIB
“Kalau aktor yang bagus, tentu jadi pertimbangan dewan juri untuk pilih dia masuk nomine. Reza kan main di banyak film, tahun ini aja dia main di empat film,” tutup Olga Lidya.
Sebagai catatan, di tahun 2016 saja aktor berusia 29 tahun membintangi empat judul film yakni, Talak 3, 3 Srikandi, Rudi Habibie, dan My Stupid Boss. (mg5/jpnn)
REZA Rahadian kembali masuk nominasi Festival Film Indonesia (FFI). Sejumlah pihak pun bertanya-tanya. Sebegitu hebatnya kah Reza? SEJAK meraih Pemeran
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Aris Idol Ungkap Kisah Pilu di Balik Hadiah Juara Ajang Pencarian Bakat
- Sebelum Tewas, Sandy Permana Ternyata Bertemu Seseorang di Danau
- Aplikasi Iblis Segera Menghantui Bioskop
- Terungkap, Fakta Terbaru Kasus Pembunuhan Sandy Permana
- Gus Miftah Kembali Berdakwah di Kelab Malam dan Lokalisasi
- Sandy Permana Tewas Dibunuh, Pelaku Diburu Polisi