Rhoma Irama Baru Dilantik Menteri Yasonna, Sudah Diragukan Kemampuannya
Kamis, 22 Januari 2015 – 13:48 WIB
Pengacara yang bergelut di bidang HAKI dan Perpajakan ini pun menghimbau, para komisioner yang baru saja dilantik diharapkan mampu menjadikan lembaga baru di bidang HKI di bawah KemenkumHAM ini, bisa menjadi solisi cepat dalam persoalan pembajakan dan persoalan pengaturan royalty yang marak terjadi di republik ini.
"Para komisioner yang dilantik di harapkan mampu berinovasi dalam menuntaskan persolan pembajakan yang marak di negeri ini, juga bisa melakukan konsultasi ke berbagai pihak di bidang HKI untuk merumuskan sistem pengaturan royalty yang banyak bermasalah di bidang ini," pungkas Joy. (awa/jpnn)
JAKARTA - Intellectual Property Rights Watch (IPRW) sebuah lembaga hukum yang menangani permasalahan HKI (Hak Kekayaan Intelektual), meragukan terpilihnya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Melly Goeslaw: Revisi UU Hak Cipta Solusi Hadapi Kemajuan Platform Digital
- Menhut Raja Juli Antoni Gandeng PGI, Kolaborasi Kelola dan Jaga Hutan Indonesia
- Penebangan Pohon di Menteng Diduga Tanpa Izin Dinas Pertamanan
- Tanoto Foundation & Bappenas Berkolaborasi Meningkatkan Kompetensi Pegawai Pemda
- Bea Cukai & Polda Sumut Temukan 30 Kg Sabu-sabu di Sampan Nelayan, Begini Kronologinya
- Mantan Menkominfo Budi Arie Adukan Tempo ke Dewan Pers