Rhoma Irama Pastikan Ceramahnya Bukan Pesanan
Senin, 06 Agustus 2012 – 12:17 WIB

Rhoma Irama Pastikan Ceramahnya Bukan Pesanan
"Di sana saya mengungkapkan sebuah ayat An Nisa ayat 144 bunyinya, Allah berfirman dengan tegas bahwa orang beriman dilarang memilih orang kafir sebagai pemimpin dengan sanksi kalau ada orang Islam memilih nonmuslim menjadi pemimpin menjadi musuh Allah," ujarnya.
Menurut Rhoma, adalah hak seluruh umat beragama untuk menyiarkan isi ajaran agamanya. Apalagi ia menyampaikannya di rumah ibadah dan kepada umat agamanya sendiri.
Ia pun menegaskan bahwa ceramahnya bukanlah pesanan salah satu pasangan calon gubernur. Ia mengaku hanya menjalankan kewajibannya sebagai seorang ulama.
"Apalagi saya di sana perlu diketahui bukan kampanye uang. Saya sebagai ulama wajib sampaikan pesan Allah dalam berbagai macam kondisi," tegasnya sambil terisak.
JAKARTA - Raja Dangdut Rhoma Irama akhirnya memenuhi panggilan Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) DKI Jakarta hari ini. Kedatangan mantan suami siri
BERITA TERKAIT
- Gus Khozin Kritik Tugu Titik Nol IKN yang Viral di Medsos
- Tuntut Keadilan, Ratusan Kader Gerindra Banggai Gelar Aksi di Polres
- Kepala Komunikasi Kepresidenan Hasan Nasbi Bakal Direshuffle?
- Isu Matahari Kembar Diredakan Muzani, Bukan Dasco Apalagi Hasan Nasbi, Tumben
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya