Rhoma Irama Temui Taufik Kiemas
Selasa, 08 Januari 2013 – 11:59 WIB

Rhoma Irama Temui Taufik Kiemas
JAKARTA - Raja dangdut Rhoma Irama menemui Ketua MPR Taufik Kiemas, Selasa (8/1), di gedung parlemen, di Jakarta. Rhoma yang sudah mendeklarasikan diri siap menjadi calon presiden itu membantah kunjungannya merupakan bagian dari konsolidasi. Rhoma mengakui bahwa dirinya sudah turun ke berbagai daerah. Namun, itu bukan sosoialisasi pencapresannya. "Dakwah dan menghibur masyarakat melalui musik dan memberikan motivasi untuk membangun reformasi," kata mantan anggota DPR itu.
"Ini program sudah lama," kata Rhoma kepada wartawan sebelum bertemu TK, Selasa (8/1).
Baca Juga:
Ditanya soal persiapannya menjadi capres, pelantun tembang "Judi" itu mengaku tidak ada masalah. Kendati demikian, Rhoma mengaku belum ada persiapan secara politis. "Karena saya merasa selama ini saya sudah melakukan tugas-tugas saya sebagai warga negara, melalui musik dan dakwah. Itulah yang saya lakukan selama ini," ujarnya.
Baca Juga:
JAKARTA - Raja dangdut Rhoma Irama menemui Ketua MPR Taufik Kiemas, Selasa (8/1), di gedung parlemen, di Jakarta. Rhoma yang sudah mendeklarasikan
BERITA TERKAIT
- Isu Matahari Kembar Diredakan Muzani, Bukan Dasco Apalagi Hasan Nasbi, Tumben
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi